Hemat Penggunaan Listrik Anda hingga 30% dengan Pilihan Teknologi Blower Sesuai Aplikasi dan Kebutuhan
Apa itu Blower Tekanan Rendah? Blower dan kompresor tekanan rendah dirancang khusus untuk aplikasi yang membutuhkan tekanan antara 0.3 barg sampai 4 barg. Anda dapat menghemat penggunaan energi siknifikan dengan memilih jenis dan ukuran blower yang tepat untuk aplikasi Anda. Itulah mengapa Atlas Copco memperkenalkan beberapa teknologi tekanan rendah ke pasar, masing-masing dirancang untuk menyesuaikan dengan tekanan dan kebutuhan aliran yang tepat untuk aplikasi Anda.
Aplikasi Umum Menggunakan Blower: Blower digunakan dalam berbagai aplikasi dan proses. Pengolahan air limbah, pembuatan semen, makanan dan minuman, pertambangan, dan pengangkutan pneumatik adalah contoh umum dari ini.
Jenis Blower Tekanan Rendah Apa yang Kami Tawarkan?
-
Oil-Free Screw Blowers (ZS series)
Oil-Free Low-pressure Screw Compressors (ZE/ZA series)
Oil-Free Roots Blowers (ZL series)
Oil-Free Turbo Blowers (ZB VSD+ series)
Multistage Centrifugal Blowers (ZM series)
Pilihan Solusi Terpercaya
ZL Roots / Tri-lobe Blower
Performa tinggi dengan Biaya Rendah
Metode Operasi
• Bertekanan (hingga 1 barg)
• Dalam ruang hampa (hingga 0.4 barg)
ZS Oil-Free Screw Blower
Paket Lengkap untuk Aplikasi Apapun
Saat biaya operasi yang rendah, kualitas udara, dan kehandalan menjadi kebutuhan anda, Atlas Copco ZS Oil Free Screw Blower menjadi jawaban terbaik atas kebutuhan tersebut. Dengan patented Atlas Copco Screw design dari unit ZS ini, penghematan energi hingga 30% dapat diperoleh dengan menggunakn unit screw blower ini. Unit ini dapat beroperasi pada tekanan (0.4 barg – 1.5 barg)
ZE/ZA Oil Free Low Pressure Screw Compressor
Pemasangan Mudah dan Praktis
ZB VSD Centrifugal Blower
Terbukti Tangguh!
ZM Centrifugal Blower dengan Side Channels
Solusi Efisiensi Penggunaan Energi
Blower digunakan dalam berbagai macam aplikasi dan di berbagai macam industri, dari pengolahan air limbah, industri makanan dan minuman hingga pertambangan dan pengangkutan pneumatik. Bagaimana blower digunakan tergantung pada proses spesifiknya. Temukan detail tentang aplikasi yang lebih umum di bawah ini.